
SANGATTA (14/12-2020)
               Setelah menyelesaikan rapat pleno tingkat PKK, KPU
Kutim berencana akan menggelar rapat pleno kabupaten. Rapat yang akan digelar
Rabu (16/12) ini, dijadwalkan berlangsung mulai pagi dengan menerapkan protokol
kesehatan (Prokes) Covid 19 serta keamanan ketat.
               Ketua KPU Kutim Ulfa Jamiatul Faridah menerangkan
rapat pleno digelar KPU Kutim sesuai ketentuan dan jadwal yang sudah ditetap. Kepada
Swara Kutim.com ia menerangkan, KPU dibantu Pemkab Kutim terutama Dinas
Kesehatan Kutim dan Satgas Covid 19 akan melakukan pengawasan ketat terkait
Prokes Covid 19.
               “Peserta rapat pleno akan dibatasi, karenanya akan
dilakukan persiapan dalam dua hari terakhir terutama ketentuan siapa saja yang
bisa masuk dalam ruangan rapat, termasuk kemungkinan masing-masing PPK hanya
mengikuti rapat secara bergantian,†bebernya.
               Ulfa menerangkan rapat pleno akan digelar di
Sekretariat KPU Kutim Jalan AW Syahrani Sangatta Utara. Iapun mengingatkan PPK
sudah mempersiapkan data dengan dokumen lainnya agar saat berlangsung rapat
tidak terjadi masalah.                “Setiap
PPK harus memastikan dokumen surat suara yang ada didalam kotak karena nantinya
kita akan membuka satu persatu dan akan kita cocokan dengan hasil Sirekap,â€
pesan Ulfa.
Terhadap Siirekap,
dijelaskannya   tetap berlanjut sesuai  arahan dari KPU pusat  sebagai bentuk keterbukaan biar publik mengetahui secara terbuka hasil
perolehan suara Pilkada  Tahun 2020. “Alhamdulillah
pelaksanaan Pilkada di Kutim berjalan lancer, semoga apa yang dikhawatirkan pasca
Pilkada tidak terjadi,†sebut Ulfa.(sK03)
Berita Lainnya

Sebelum Nyoblos, Ardiansyah Shalat Duha
SANGATTA (9/12-2020)Calon Bupati Kutim Ardiansyah Sulaiman bersama istri, pukul 08.30 Wita melaksana ....
- editor@ivan
- 09 Des 2020
- 586

Rombongan Gubernur Kaltim, Bersih Dari Virus Covid 19
SAMARINDA (15/11-2021)nbsp;nbsp;nbsp;nbsp;nbsp;nbsp;nbsp;nbsp;nbsp;nbsp;nbsp;nbsp;nbsp;nbsp; Kegembi ....
- editor@ivan
- 15 Nov 2021
- 789

Pemkab dan Dewan Setuju Dengan Tuntutan Mahasiswa
SANGATTA (11/4-2022)Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kutai Timur (Kutim) nbsp;menerima 11 tuntutan maha ....
- editor@ivan
- 11 Apr 2022
- 368

KPU Tetapkan ASKB Peraih Suara Terbanyak
SANGATTA (18/2021)Dua hari pasca ditolaknya gugatan atau permohonan pasangan Mahyunadi Lulu Kinsu ( ....
- editor@ivan
- 18 Feb 2021
- 1614

Pemerintah Larang Masyarakat Mudik Lebaran
JAKARTA (26/3-2021)Pemerintah Republik Indonesia, akhirnya menetapkan pelarangan warga masyarakat te ....
- editor@ivan
- 26 Mar 2021
- 1168